Sepenggal cerita, sedikit kisah, apa yang kulihat, yang semua tak terbendung hanya sampai di otak --- Selamat datang di blog pribadi Hendra Deni Saputra Naibaho

article terbaru

Rabu, 28 Desember 2011

Wajah Kota Bertuah Pekanbaru dari Sebuah Lensaku [HADEESEN.studio]

Hai rekan-rekan Blogger, bulan Desember ini seperti biasa aku pulang ke kota kelahiranku di PEKANBARU - RIAU. Suatu kesempatan aku berkeliling sebagian kota Pekanbaru, dan aku menjepret sedikit bagian dari kota yang bergelar Kota Bertuah ini. Berikut dibawah ini aku tunjukin foto-fotonya.




Jalan Soedirman - salah satu Komplek Pertokoan berkembang

Jalan Soedirman - RS AWAL BROS, salah satu Rumah sakit terbesar di kota Pekanbaru. Juga baru saja menyelesaikan renovasi dan peluasan bangunan dengan arsitektur futuristik

Jalan Soedirman - RS AWAL BROS, salah satu Rumah sakit terbesar di kota Pekanbaru. Juga baru saja menyelesaikan renovasi dan peluasan bangunan dengan arsitektur futuristik

Jalan Soedirman - Pembangunan

Taman Makam Pahlawan Kusuma Dharma - Pekanbaru

Jalan Soedirman - Area Gedung DPRD Kota Pekanbaru

Jalan Soedirman - Proses pebangunan jalan layang di kota Pekanbaru untuk pertama kalinya, yang direncanakan membentang sepanjang jalan Soedirman

Jalan Soedirman - Proses pebangunan jalan layang di kota Pekanbaru untuk pertama kalinya, yang direncanakan membentang sepanjang jalan Soedirman
Jalan Soedirman - melintas sebuah bus Trans Metro, Bus Way nya kota Pekanbaru





 
Jalan Soedirman - melintas sebuah armada Bus Trans Metro [Busway nya Kota Pekanbaru] di bawah sebuah jembatan penyebrangan pejalan kaki di salah satu ruas jalan Soedirman.


0 komentar:

Posting Komentar

sponsor